Kamis, 18 Februari 2016

Informasi datang dari Skype yang beberapa bulan lalu mengumumkan bahwa pihaknya merayakan hari jadi yang ke-10 dengan menyediakan fitur grup video chat ke platform mobile yang dirilis pada 18 Februari 2016 lalu.

Dilansir Digitalspy, fitur grup video chat ini dapat diakses untuk pengguna iPhone, iPad, ponsel serta tablet Andoid di Amerika Serikat dan Eropa Barat. Dan untuk ketersediaannya untuk global akan diluncurkan beberapa pekan ke depan.


Nah, Grup video chat ini dapat dinikmati oleh lima hingga 25 partisipan. Fitur juga menyediakan kualitas komunikasi yang jernih melalui resolusi HD. Sehingga pengguna bisa mengajak rekan untuk bergabung pada grup video chat dengan cara mengirimkan undangan melalui email, WhatsApp, Facebook dan Twitter.

Wah semakin menarik saja ya, kita tunggu saja ya fitur ini di pengguna Skype Tanah Air. Simak informasi lainnya!

  

0 komentar:

Translate

Arsip Blog

Entri Populer